Sabtu, 13 Juni 2015

SCRIPT GAME QUIZ ADOBE FLASH


Klik kanan pada tombol ‘Main’ pilih Action :
on (press) {
          gotoandPlay (2)
}
*arti kode diatas untuk berpindah ke frame atau halaman kedua.

Klik kanan pada tombol ‘Keluar’ pilih Action :
          on (press) {
                   fscommand(“quit”,true);
          }
*arti kode ini yaitu untuk keluar dari game

Kode untuk jawaban soal :
on (press) {
          gotoandPlay (3)
}
* arti kode diatas untuk berpindah ke frame atau halaman berikutnya


Untuk jawaban benar tambahkan code sebagai berikut :
on (press) {
          gotoandPlay (3)
          skor++
}
*arti kode tambahan diatas untuk memberikan nilai pada jawaban yang benar.

Kode untuk menghentikan frame agar tidak berpindah sendiri
          Stop();
          Skor=0;
*kode stop untuk menghentikan frame, skor=0 untuk memberikan nilai awal pada skor.

Pada halaman score :
          Stop();
          Nilai=skor*20;

*untuk memberikan nilai akhir pada halaman score

Tidak ada komentar:

Posting Komentar